5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari
BERITA KESEHATAN

5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari

PelangiKoinLounge5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari, Kunyit dipercaya memiliki banyak manfaat dan khasiat untuk tubuh. Tanaman obat tradisional ini mudah dijumpai dan harga yang sangat terjangkau.  Kunyit termasuk dalam rempah-rempah khas Indonesia yang daoat dijadikan obat atau sebagai bumbu masakan. 

Kunyit juga dapat menyembuhkan beberapa penyakit, seperti obat demam, maag, mengurangi rasa sakit ketika haid dan lain-lain. Selain itu, kunyit dapat dikonsumsi sehari-hari dengan cara meminum air kunyit. Tentu sangat banyak memberikan manfaat untuk tubuh. Berikut 5 manfaat meminum air kunyit hangat setiap pagi.

1. Melancarkan pembuluh darah

5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari

Kebiasaan meminum air kunyit di pagi hari ini akan bermanfaat untuk melancarkan pembuluh darah. Air kunyit mampu menghancurkan plak dalam darah. Tingkat kolesterol juga akan menjadi lebih rendah.

2. Mengurangi risiko kanker

5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari

Kanker merupakan penyakit berbahaya yang banyak ditakuti. Meminum air kunyit hangat setiap pagi hari juga mampu mengurangi risiko kanker karena zat antioksidan yang terkandung dalam kunyit. Selain itu, dapat mencegah terbentuknya tumor.PokerOnline

3. Melindungi sel otak

5 Manfaat Minum Air Kunyit Hangat di Pagi Hari, Kunyit juga bermanfaat mencegah penyakit alzheimer’s. Zat curcumin yang melawan alzheimer’s dan mencegah terbentuknya beta amyloid. Selain itu, kunyit juga mencegah radang pada sel otak.

4. Menjaga kesehatan kulit

Sering meminum air kunyit setiap pagi, kulit dapat menjadi lebih putih, bersih, dan sehat. Hal ini disebabkan karena darah bebas dari racun dan melindungi kulit dari radikal bebas.

5. Membantu mengurangi berat badan

Kunyit juga bermanfaat mencegah bertumpuknya lemak sehingga sangat mampu menurunkan berat badan. Meminum kunyit air hangat setiap pagi sangat cocok untuk program diet. Meminum kunyit lebih efektif dan mengurangi resiko penyakit lain jika mengonsumsi obat penurun berat badan.

Baca Juga : 5 Fakta Tentang Penyakit Diabetes, Si Silent Killer

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *