BERITA UNIK BERITA VIRAL

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin Menjauh

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin Menjauh

PELANGI KOIN – Gebetan adalah seseorang yang sedang di taksir atau menjadi incaran untuk di jadikan pasangan. Tak dapat di mungkiri bahwa perjalanan mencari cinta tak selalu mudah bagi beberapa orang. Di butuhkan kesabaran, ketelatenan dan kepekaan agar gebetan yang di incar akhirnya berhasil menjadi pasangan.

Sayangnya, tanpa di sadari sebagian orang justru melakukan beberapa kesalahan saat mengejar gebetan. Namun jangan khawatir, kesalahan-kesalahan tersebut masih bisa di perbaiki jika kamu menyadarinya. Berikut ini adalah beberapa kesalahan yang sering di lakukan saat mengejar gebetan. Baca sekarang juga, sebelum gebetan semakin menjauh!PELANGI KOIN

Baca juga : Warna yang Sebaiknya Gak Dipakai di Lorong Pintu Masuk

1. Terlalu agresif

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin Menjauhilustrasi pasangan berbincang

Kesalahan yang sering di lakukan adalah terlau agresif saat mengejar gebetan. Jika kamu terlalu agresif dalam mengejar gebetan, bisa jadi gebetanmu akan merasa risi. Kamu akan di nilai sebagai seseorang yang menyebalkan bahkan mengganggu kenyamananya. Akhirnya dia malah menjauhimu.

Harus di pahami bahwa membangun sebuah hubungan asmara di perlukan waktu dan proses alami yang cukup. Cobalah untuk membangun hubungan pertemanan terlebih dahulu sebelum mencoba menjadikan dia pasanganmu.

Baca juga : Warna yang Sebaiknya Gak Dipakai di Lorong Pintu Masuk

2. Tidak jujur tentang identitas dirinya

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin Menjauhilustrasi pendekatan

Kejujuran adalah dasar utama dalam membangun hubungan apa pun. Sayangnya, banyak orang yang justru berlebihan melakukan pencitraan saat sedang mengejar gebetan. Mereka tak berani menampilkan jati diri aslinya demi membuat seseorang yang di sukai tertarik padanya. Padahal ketidakjujuran saat proses pendekatan dengan gebetan justru memiliki konsekuensi yang merugikan, baik bagi diri sendiri maupun bagi orang lain.

Jika kamu tidak jujur sejak awal tentang siapa jati diri mu, maka kamu akan terjebak dalam hubungan cinta yang palsu. Kamu tidak akan mendapatkan seseorang yang menerima dan mengerti kamu apa adanya. Dia hanya menerimamu sesuai dengan identitas palsu yang kamu kenalkan.

Ketidakjujuran juga dapat menimbulkan konflik di masa depan. Saat kebenaran terungkap maka hubungan akan menjadi rumit bahkan berpotensi putus. Kamu akan sulit mendapatkan kepercayaan lagi dari orang lain.

Baca juga : Warna yang Sebaiknya Gak Dipakai di Lorong Pintu Masuk

3. Cara berkomunikasi kurang baik

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin Menjauhilustrasi pasangan

Cara berkomunikasi memegang peranan penting dalam kesuksesan hubungan. Jika kamu berkomunikasi dengan cara yang kurang baik dengan si dia, maka jangan heran jika si dia akan menghindar. Misalnya jika kamu berbicara dengan bahasa yang tidak sopan, tidak dapat di mengerti atau hanya membicarakan tentang diri mu saat bersamanya.

Penting untuk di ingat bahwa bagaimana caramu berkomunikasi dengan si dia akan berpengaruh terhadap penilaian diri mu di matanya. Buat dia nyaman saat berbicara denganmu terlebih dahulu, sebelum melanjutkan ke tingkat hubungan selanjutnya.

4. Tidak peka terhadap keinginan gebetan

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin MenjauhIlustrasi pasangan

Jangan hanya berfokus pada keinginan atau kepentingan dirimu saja saat mendekatinya. Hal ini akan mmebuat gebetanmu merasa tidak di hargai dan tidak di prioritaskan. Perhatikan juga sinyal atau isyarat yang diberikan si dia tentang keinginanya saat sedang bersamamu. 

Kepekaanmu terhadap keinginan si dia membantu menciptakan hubungan yang setara dan seimbang. Tidak ada pihak yang mendominasi dan mengabaikan keinginan pihak lain. Hal ini akan membantumu membentuk hubungan yang sehat, saling menghormati dan saling memerhatikan.

5. Tidak menghormati batasan pribadi

5 Kesalahan saat Mengejar Gebetan, Bikin Dia Semakin MenjauhIlustrasi pasangan

Ingat ya, dia juga punya ruang privasi yang tak ingin diganggu oleh orang lain. Melanggar batas privasinya bisa membuatnya merasa tidak nyaman dan tidak dihormati sebagai seorang individu. Efeknya, dia juga akan kehilangan rasa hormat terhadapmu.

Dalam mengejar cinta, jangan pernah melupakan tentang batas privasinya. Hormati dia sebagai seorang individu dengan tetap menjaga batas-batas pribadinya. Saling menjaga batas privasi dapat membantu menjaga keseimbangan antara kehidupan pribadi dengan kehidupan asmara.

Nah, itulah lima kesalahan yang sering dilakukan seseorang saat mengejar gebetan. Kesalahan-kesalahan di atas bisa membuat gebetan semakin menjauh. Bukanya mendapatkan cinta, malah patah hati karena salah strategi. Segera perbaiki, yah!POKERONLINE

Baca juga : Warna yang Sebaiknya Gak Dipakai di Lorong Pintu Masuk

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *