Uncategorized

Bekuk Persebaya, PSM Kembali ke Puncak Klasemen Liga 1

PSM memanaskan kembali papan atas Liga 1Bekuk Persebaya, PSM Kembali ke Puncak Klasemen Liga 1POKERONLINE  Pesepakbola PSM Makasar Hasim Kipuw (kiri) berduel dengan pesepakbola Persebaya Surabaya Jose Wilkson (kanan) saat berlaga pada lanjutan BRI Liga 1 antara PSM Makasar melawan Persebaya Surabaya di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu (18/9/2021). (ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

Sandy Firdaus

VerifiedSandy Firdaus  Share to Facebook Share to Twitter

POKERONLINE PSM Makassar meraih kemenangan dalam laga pekan 26 Liga 1 2022/23. Bersua Persebaya Surabaya di Gelora Joko Samudro, Jumat (24/2/2023) sore, skuad ‘Juku Eja’ menang dengan skor tipis 1-0.

Gol tunggal kemenangan PSM di laga ini tercipta dari gol bunuh diri Alwi Slamat pada menit 71. Berkat kemenangan ini, PSM kembali ke tahta mereka di puncak klasemen sementara Liga 1 2022/23.

Di awal babak pertama, Persebaya langsung memberikan tekanan ke lini pertahanan PSM. Menurunkan para pemain muda di lini depan macam Risky Dwiyan, Denny Agus, dan Januar Eka, ‘Bajul Ijo’ menekan PSM dengan agresif.

Dimotori Jose Valente di posisi gelandang serang, ditambah dukungan Andre Oktaviansyah dan Alwi Slamat di tengah, Persebaya mendominasi laga. Mereka pun sukses menciptakan beberapa peluang di babak pertama ini.

Akan tetapi, Persebaya urung mencetak gol hingga menit 30 laga. Ketatnya lini pertahanan PSM yang dipimpin Yuran Fernandes, Erwin Gutawa, dan Agung Mannan, menjadi momok tersendiri bagi para pemain depan Persebaya.

Tidak cuma itu, PSM juga kerap memberikan tekanan lewat serangan balik. Apalagi, mereka memiliki sosok Willem Jan Pluim yang andal dalam menahan, menggiring, dan juga mengalirkan bola di lini depan.

Akan tetapi, PSM juga urung mencetak gol di babak pertama ini. Alhasil, babak pertama berakhir dengan skor 0-0 untuk kedua tim.POKERONLINE 

Editor’s Picks

Masuk babak kedua, Persebaya dan PSM langsung melakukan perubahan. Persebaya memasukkan Sho Yamamoto dan Paulo Victor, sementara PSM memasukkan Safrudin Tahar dan Everton. Masuknya nama-nama ini menjaga intensitas laga.

Hadirnya Yamamoto dan Victor membuat opsi serangan Persebaya bertambah. Tidak cuma itu, mereka juga jadi lebih variatif dalam melepaskan tekanan. Namun, perkembangan Persebaya ini mampu diantisipasi dengan apik oleh PSM.

Yuran Fernandes kembali menunjukkan kelasnya. Di laga ini, dia mengatur lini pertahanan PSM sedemikian rupa, menghadapi variasi dari lini serang Persebaya. Fondasi apik di lini pertahanan ini membuat lini serang PSM hidup.

Pada menit 71, PSM memanfaatkan kelengahan lini pertahanan Persebaya. Manuver Everton berbuah gol bunuh diri Alwi Slamat. Skuad ‘Juku Eja’ unggul 1-0 atas Persebaya. Efektivitas mereka kembali berbuah apik di laga ini.

Tertinggal satu angka, Persebaya berusaha menyamakan angka. Masih dengan Yamamoto dan Victor sebagai tumpuan serangan, plus Valente sebagai distributor, ‘Bajul Ijo’ mencari celah membobol gawang PSM.

Akan tetapi, sampai laga tuntas, PSM sukses menjaga keunggulan mereka. Skor 1-0 tetap bertahan, membawa ‘Juku Eja’ menumbangkan Persebaya sekaligus kembali ke puncak klasemen sementara Liga 1 2022/23.POKERONLINE 

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *