Uncategorized

Manfaat Beras Merah untuk Bayi

Manfaat Beras Merah untuk Bayi

PELANGI KOIN – Manfaat Beras Merah untuk Bayi, Beras merah merupakan salah satu jenis beras yang di nilai sehat. Beras merah ini di ketahui mempunyai kandungan serat tinggi sehingga bisa memberikan rasa kenyang lebih lama di bandingkan beras putih yang biasa di konsumsi. Tidak heran, jika banyak orang yang menjalankan program diet penurunan berat badan beralih dari beras putih ke beras merah untuk konsumsi sehari-hari.

Selain banyak di konsumsi oleh orang dewasa, ternyata beras merah juga baik untuk konsumsi bayi. Tidak lain bagi bayi yang telah memasuki masa MPASI, beras merah mempunyai berbagai macam kandungan nutrisi yang baik untuk pertumbuhan bayi. Mulai dari berbagai variasi vitamin B, karbohidrat, serat, lemak, protein, hingga berbagai kandungan mineral seperti kalium, sodium, serta magnesium.

Dengan begitu, Anda perlu memahami apa saja manfaat beras merah untuk bayi. Selain itu, juga penting bagi Anda untuk mengetahui kapan waktu yang tepat untuk memberikan beras merah sebagai makanan untuk konsumsi sehari-hari bayi. Di lansir dari situs berikut kami merangkum beberapa manfaat beras merah untuk bayi dan berbagai macam informasi lainnya yang bisa Anda simak.

Kandungan Gizi Beras Merah

Sebelum mengetahui beberapa manfaat beras merah untuk bayi, perlu di ketahui terlebih dahulu kandungan apa saja yang terdapat dalam beras merah. Seperti yang telah di sebutkan, beras merah mempunyai beragam nutrisi baik untuk tubuh. Mulai dari vitamin, karbohidrat, serat, protein, hingga berbabagi kandungan mineral lainnya. Berikut beberapa kandungan gizi beras merah dalam takaran 100 gram beserta rinciannya yang perlu Anda ketahui:

Waktu yang Tepat Memperkenalkan Beras Merah pada Bayi

Sebelum mengetahui beberapa manfaat beras merah untuk bayi, penting juga untuk mengatahui waktu yang tepat untuk memperkenalkan beras merah pada bayi. Di ketahui, olahan nasi merah memang merupakan pilihan makanan yang aman untuk dikonsumsi bayi. Biasanya, kebanyakan orang merekomendasikan agar memperkenalkan beras merah sebagai makanan padat bayi setelah mereka berusia 6 bulan. Usia ini dinilai cukup bagi bayi untuk mencerna nasi merah dengan baik.

Manfaat Beras Merah untuk Bayi

Setelah mengetahui kandungan dan waktu yang tepat untuk memberikan konsumsi beras merah pada bayi, berikutnya terdapat beberapa manfaat beras merah untuk bayi yang perlu di ketahui. Seperti di katakan, beras merah mempunyai kandungan serat yang baik untuk membantu sistem pencernaan bayi. Bukan hanya itu, berikut beberapa manfaat beras merah untuk bayi yang perlu Anda ketahui :

  • Mengingat kecilnya kemungkinan beras merah mengandung alergen, ini berfungsi sebagai bahan makanan yang sempurna untuk memperkenalkan bayi Anda pada dunia makanan padat.
  • Dengan banyaknya serat dalam nasi, nasi adalah makanan terbaik untuk diberikan kepada bayi yang mengalami sembelit.

Cara Memilih dan menyimpan Beras Merah dengan Baik

Setelah mengetahui beberapa manfaat beras merah untuk bayi, tentu Anda ingin mengetahui bagaimana cara memilih dan menyimpan beras merah dengan baik dan aman untuk konsumsi bayi sehari-hari. Berikut beberapa cara menyimpan beras merah dengan baik :

1. Dalam bentuk beras

Saat membeli beras merah mentah dari pasar, periksa kembali tanggal kedaluwarsanya. Di tiba rumah, beras merah harus di simpan di lemari es. Pasalnya, pada beras merah masih terdapat lapisan kuman berminyak yang tidak terdapat pada nasi putih. Jika terkena suhu ruangan, panasnya bisa membuat beras menjadi tengik.

2. Nasi yang Sudah Dimasak

Seperti di ketahui, setelah beras di olah menjadi nasi, bakteri yang ada pada nasi bisa berkembang biak dengan cepat saat di simpan. Idealnya, nasi bisa bertahan hingga 4 hari di lemari es. Sehingga cara terbaik adalah memasak nasi sesuai jumlah yang di butuhkan dan membuang sisa nasi untuk menghindari infeksi.

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *